
WS Jratunseluna

SIH3 Jratunseluna merupakan sistem informasi pemantauan dan pengelolaan yang berkaitan dengan Hidrologi, Hidrometeorologi, dan Hidrogeologi. Di Provinsi Jawa Tengah. Berkolaborasi dengan BMKG, Dinas Pekerjaan Umum Sumber Daya Air dan Penataan Ruang Provinsi Jawa Tengah, BBWS Pemali Juana, PJT 1 dan Dinas ESDM Provinsi Jawa Tengah. Seluruh informasi terkait sumber daya air akan dipublikasikan melalui portal ini, sebagai sumber data dan berita di WS Jratunseluna.
Apa itu
Wilayah Sungai?
Adalah kesatuan wilayah mengelola sumber daya air dalam satu atau lebih daerah aliran sungai dan/atau pulau-pulau kecil yang luasnya kurang dari atau sama dengan 2.000 km2.
Daerah Aliran Sungai (DAS) adalah suatu wilayah daratan yang merupakan satu kesatuan dengan sungai dan anak-anak sungai, yang berfungsi menampung, menyimpan, dan mengalirkan air yang berasal dari curah hujan ke danau atau laut secara alamiah yang batas di darat merupakan pemisah topografis dan batas di laut sampai dengan daerah perairan yang masih terpengaruh aktifitas daratan.
Artikel
Kolaborasi Koordinasi




